Eko Alvares Z

Minggu, 22 Juni 2008

Riwayat Hidup Eko Alvares Z

Nama : DR. Ir. Eko Alvares Z, MSA, IAI

Tempat/Tgl. Lahir : Padang Panjang, 10 Maret 1965

Pekerjaan : Arsitek Madya Bersertifikat, Anggota IAI 2765, sejak tahun 1991

Pendidikan :

a) Sarjana Arsitektur Universitas Katolik Parahyangan Bandung, 1991

b) Magister Teknik Arsitektur, Institut teknologi Bandung, 1993

c) Doktor, Universitas Gajah Mada Yogyakarta, Tahun 2002.

Email : ekoalvares@yahoo.com

Organisasi Pendidikan dan Profesi:

a) Direktur Sekolah Profesional dan Pendidikan Berkelanjutan, Univ Bung Hatta, sejak April 2008

b) Kepala Pusat Studi Konservasi Arsitektur, Jurusan Arsitektur, Univ Bung Hatta

c) Ketua Dewan Pengurus Daerah IAI (Ikatan Arsitek Indonesia), Sumatera Barat, 2004-2007

d) Ketua Kehormatan IAI (Ikatan Arsitek Idnonesia), Sumatera Barat, 2007-2010.

e) Ketua Jurusan Arsitektur, Univ Bung Hatta, 2006-2007

f) Anggota Asosiasi Konsultan Pembangunan Perumahan Indonesia (AKPPI)

g) Anggota Profesional Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Anggota No. 2765

h) Anggota Ikatan Alumni Arsitektur UNPAR

i) Anggota Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung (ITB)

j) Anggota KAGAMA (Keluarga Alumni Gadjah Mada)

k) Asosiasi Pendidikan Teknik Arsitektur Indonesia (APTARI)

Organisasi Kemasyarakatan:

a) Koordinator modern Asian Architectrue Network (mAAN) Indonesia, 2005

b) Dewan Pimpinan, Badan Pelestarian Pusaka Indonesia (BPPI), sejak 2007-2010

c) Dewan Penasehat Badan Pelestarian Pusaka Indonesia (BPPI), sejak 2004-2007

d) Anggota Dewan Pakar Perhimpunan Bandar Lama Nusantara, Cabang Padang, 2005

e) Staf Ahli Walinagari Kotagadang, Kabupaten Agam, Sumatera Barat

f) Pendiri Komunitas Siaga Bencana KOGAMI, Sumatera Barat, 2005

g) Anggota Jaringan Pelestarian Pusaka Indonesia (JPPI), sejak 2002

h) Anggota Jaringan Sumatera untuk Konservasi Budaya (Pansumnet), 2000

Proyek 2007

a). Team Leader Penataan Kawasan Wisata Benteng Bukit Kursi, Pulau Penyengat, Provinsi Kepulauan Riau, Depatemen Budaya dan Pariwisata, Dirjen Destinasi Wisata.

b). Ketua Tim Rehabilitasi Masjid Rao-Rao, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat.

c). Arsitek pada Penyusunan Master Plan Masjid Rao-Rao, Kabupaten Tanah Datar.

d). Team Leader pada Penataan dan Konservasi Kawasan Strategis Pusat Kota Batusangkar, Sumatera Barat, 2007

e). Arsitek pada Perkerjaan Perencanaan dan Konservasi Museum Bak Indonesia, Muaro, Padang

f). Arsitek pada Pra-Penyusunan Master Plan Kompleks Gubernuran Provinsi Sumatera Barat.

g). Arsitek pada Proposal Penyusunan Master Plan Kompleks Kantor Gubernur Provinsi Sumatera Barat.

h). Team Leader Penyusunan Pedoman Rencama Tata Bangunan dan Lingkungan Kawasan Rawan Longsor, Dirjen Cipta Karya, Departemen Perkerjaan Umum

i). Team Leader Penyusunan Master Plan Kebun Raya Liwa, Sekjen Departemen Perkerjaan Umum.

j). Co-Team Leader Perencanaan Ruang Kota Terpadu Bukittinggi, Dirjen Penataan Ruang Departemen Perkerjaan Umum.

k). Co-Team Leader Master Plan Pariwisata Kawasan Mandeh,Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Pesisir Selatan dan Provinsi Sumatera Barat.

l). Tim Persiapan Pembangunan Kembali Pusat Kajian Kebudayaan Minangkabau, Pagaruyung, Batusangkar Sumatera Barat.

Seminar dan Publikasi 2007

a. Tinjauan Budaya Keselamatan dalam Transportasi, Seminar Nasional Menuju Sarana Transportasi Yang Aman, Murah, Padang Ekspres, Mei 2008.

b. Field Work pada Arsitektur Tanggap Bencana, Kuliah Kerja Lapangan Arsitektur, Universitas Bung Hatta Padang.

c. Budaya Lokal, Praktek Konstruksi dan Program RekonstruksiSeminar Seminar dan Workshop Building Back Better in West Sumatra: Shelter Reconstruction Lessons Learnt from Previous Disasters, Saturday the 21st of April, Aula Ged B, Bung Hatta University, Padang

d. Ketua Tim Ahli Klinik Konstruksi Sumatera Barat, Penanganan Pasca Gempa di Sumatera Barat.

e. Seminar Diskusi Padang, Sejarah dan Budayanya, Museum Adityawarman, Dinas Pariwisata Seni dan Budaya, Provinsi Sumatera Barat, 8 November 2007

f. Bencana Gempa Bumi di Sumatera Barat, Diskusi Internal BPPI, Jakarta

g. Peserta Kongres Badan Pelestarian Pusaka Indonesia di Denpasar Bali, 2007

h. Kelompok Kerja Heritage Emergency Response Badan Pelestarian Pusaka Indonesia.

Tahun 2006

a) Ketua Tim Perumus, Perencanaan Pemindahan Ibu Kota Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat.

b) Team Leader pada Bantuan Teknis Proyek Revitalisasi Kota Bandaneira, Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku.

c) Team Leader pada Proyek Bantuan Teknis Revitalisasi Kampung Gamelan, Kampung Langenastran dan Alun-Alun Selatan Kraton Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

d) Arsitek pada Perkerjaan Revitalisasi Gurbernuran, Rumah Jabatan Gubernur dan Wakil Gurbernur, Sumatera Barat

e) Arsitek pada Penyusunan Tata Ruang Kawasan Pusaka Kota Gadang, Kabupaten Agam, Sumatera Barat.

f) Arsitek pada Revitalisasi Kota Sawahlunto, Sumatera Barat.

g) Arsitek pada Revitalisasi Ruang Pendidikan Bung Hatta, Batuhampar, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat

h) Fieldwork Menuju Kawasan Pusaka Dunia, Nagari Pasir Talang dan Nagari Koto Baru Kecamatan Sungai Pagu, Kabupaten Solok Selatan, Kuliah Kerja Lapangan Jurusan Arsitektur, FTSP Universitas Bung Hatta, 19 Februari s/d 2 Maret 2006

i) Pengalaman Konservasi Di Indonesia, Presentasi di KALAM, Jurusan Seni Bina University Teknologi Malaysia, februari 2006.

j) Dari Tukang Tuo ke Arsitek, Tulisan di Majalah Arsitektur Indonesia, Vol 3 No 2. Ikatan Arsitek Indonesia Nasional.

Tahun 2005

a) Supervisor pada Bantuan Teknis Revitalisasi Kota Bukittinggi, Sumatera Barat.

b) Seminar Internasional modern Asia Architecture Network, Urban Heritage in Jakarta, Unversitas Tri Sakti dan University of Tokyo, Jakarta Desember 2005.

c) Seminar dan Workshop, Capacity Building For Heritage Conservation, Sumatera Network fot Heritage, held by Bangka and Palembang Heritage Society, Sumatera Heritage Trust, Nederland Embassy, Urban Solution, Bangka dan Palembang 3-9 July 2005.

d) Fieldwork Jaringan Pusaka Sumatera: Pangkal Pinang, Menumbing, Muntok, Palembang, 3-9 July 2005, Jaringan Sumatera Untuk Konservasi Budaya.

e) Diskusi Belajar Dari Aceh Barat dan Migitasi Bencana Sumatera Barat, Diskusi FTSP-UBH, Juli 2005.

f) Potensi dan Permasalahan Konservasi Arsitektur di Sumatera Barat, Diskusi Restropeksi Pelestarian dan Pemanfaatan BCB dan Situs, Balai Pelestarian Peninggalan Purbakala, Batusangkar, 13 Juni 2005.

g) Belajar Dari Aceh Barat, Diskusi Masyarakat Peduli Gempa dan Tsunami Sumatera Barat, 13 Mei 2005.

h) Rakernas Ikatan Arsitek Indonesia, Sanur Bali, 22-25 April 2005

i) Belajar Dari Aceh Barat, Pelatihan Kode Etik dan Strata, DPD IAI Sumbar 6-10 April 2005

j) Fieldwork, Building Assessment Damages, Kabupaten Aceh Barat, Dirjen Perumahan Permukiman, International Organitation for Migration, AKPPI, 14 s/d 29 Maret 2005.

k) Kawasan Pusaka Koto Gadang, Ceramah Pulang Basamo Ikatan Ibu-Ibu Kotogadang, Nagari Kotogadang, 3 April 2005

l) Etika Profesi, Kursus Pembinaan Profesi Insinyur (KPPI) dan Workshop Sertifikasi Insinyur Profesional I, Persatuan Insinyur Indonesia, Wilayah Sumatera Barat, Padang, 4-5 Maret 2005

m) Rapat Kerja Nasional, Koordinator Provinsi Sumatera Barat untuk Konsultan Manajemen Pusat, Proyek Permukiman dan Perumahan, Kimpraswil, 2004

n) Fieldwork Nagari Koto Gadang dan Nagari Rao-Rao, Menuju Kawasan Pusaka, Februari 2005

Tahun 2004

a) Koordinator Provinsi Sumatera Barat untuk Konsultan Manajemen Pusat, Proyek Permukiman dan Perumahan, Kimpraswil, 2004

b) Training Capasity Building For Heritage Conservation in Sumatera, 5-11 Oktober 2004, Pusat Studi Konservasi Arsitetur, FTSP-UBH, Badan Warisan Sumatera, Urban Solution.

c) Rakernas Ikatan Arsitek Indonesia, Jakarta

d) International Workshop, Understanding West Sumatera Heritage: Padang, Sawahlunto dan Bukittinggi, collaboration Research Institut Science and Industri, The University of Tokyo dengan Jurusan Arsitektur Universitas Bung Hatta.

e) Field Work dan Pembimbing Kuliah Kerja Lapangan Mahasiswa Arsitektur di Nagari Rao-Rao dan Lima Kaum, Kabupaten Tanah Datar.

f) Petemuan Pembentukan Badan Pelestarian Pusaka Indonesia, 17 Agustus 2004 di Kementrian Budaya dan Pariwisata, Jakarta.

g) Pengkuran Konservasi Mesjid Raya Sumpur, Kabupaten Tanah Datar.

h) Pertemuan Tahunan Jaringan Konservasi Untuk Sumatera, Bengkulu.

i) Pembinaan, Pelatihan Lanjutan Teknis Pendampingan Masyarakat Bidang Perkim, 29-30 September 2004, Dinas Tarkim Sumbar.

j) Diskusi Pembangunan Nagari Koto Gadang, di Jakarta.

Tahun 2003.

a). Conservation Planing of Minangkabau Hinterland, Kerjasama Pusat Studi Pelestarian Pusaka Budaya UGM dan Toyota Foundation, Jurusan Arsitektur UBH.

b). Field Work Manajemen Konservasi Kawasan Pusaka Budaya di Beberapa Nagari Tanah Datar.

c). Arsitektur Kota, Demokrasi dan Humanisme, Orasi Ilmiah pada Dies Natalis ke XII UBH Padang, 21 April 2003.

d). Morfologi Kota Padang, Masa Lalu dalam Kondisi Sekarang dan Mendatang. Sarasehan Reorientasi Arah Perkembangan Kota Padang Dalam Dimensi Perencanaan Kota Maas Depan, Pemko Padang, 13 Mei 2003.

e). Pelatihan Tenaga Pelatih ( TOT ) Tenaga Teknis Penyusunan RP4D di Departemen Permukiman dan Prasarana Wilayah Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Jakarta dari Tanggal 7 s/d 11 Juli 2003.

f). Pelatihan ICZPM (International Coastal Zone Planning and Manajement) Project MCRMP Sumatera Barat, 2003

g). Seminar Menuju Permukiman Madani, Dinas Tata Bangunan Sumatera Barat, 2003

Tahun 2002.

a). A Study on the Urban and Rural Conservation Planning of Minangkabau Hinterland. Second year of activity focuses on the Urban Case Studies, Padang, Bukittinggi, Sawahlunto, Batusangkar – Study Group for Architecture and Urban Haritage Conservation – Departement of Architecture, UGM.

b). Seminar Urban Tourism Giving New Life To Urban Core, Ministy of Settlements and Regional Infrastructur, Asean Association For Planning and Housing, Provincial Government of Special Region Yogyakarta, Februari 2002.

Tidak ada komentar: